KontenBantuan > BantuanUntukPengembang
MoinMoin akan kehilangan banyak fitur tanpa bantuan dari para pengguna dan pengembang. MoinMoin ditulis dalam Python1 dan menggunakan sistem kontrol versi Mercurial2. Informasi pada MoinMoin source code dan isu pengembang lainnya dapat ditemukan di MoinDev (wiki utama) dan subhalamannya. Berikut apa yang Anda dapat lakukan untuk mengembangkan MoinMoin:
Jika ada sesuatu yang terlihat rusak kirim ke dalam sebuahlaporan bug (pertama mencari bug yang ada dan KnownIssues)
Jika ada sesuatu yang kelihatannya menghilang buat sebuah FeatureRequest (juga cari sebelum membuat yang baru).
Kembangkan ekstensi baru: Buat makro, aksi, atau parser (MoinMoinExtensions)
Bantu dengan Versi Pengembangan: Bantu dengan mencoba dan mengembangkan MoinMoin (MoinDev).
Buat Patch: Perbaiki bug dan tulis patch (HelpOnPatchCreation).
bantu Mengartikan: Artikan MoinMoin ke dalam bahasa yang baru (MoinDev/Translation)
Rancang Tema: Buat mode dan ikon (MoinDev/ThemeDevelopment)
Bangun paket: HelpOnPackageInstaller
Python Homepage: http://www.python.org/ (1)
Mercurial Homepage: http://www.selenic.com/mercurial/ (2)